PENGARUH PENGAWASAN, MOTIVASI DAN DISIPLIN TERHADAP KINERJA PEGAWAI NEGERI SIPIL PADA DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KABUPATEN KLUNGKUNG

RUSPAWAN, I NYOMAN (2018) PENGARUH PENGAWASAN, MOTIVASI DAN DISIPLIN TERHADAP KINERJA PEGAWAI NEGERI SIPIL PADA DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KABUPATEN KLUNGKUNG. Masters thesis, Universitas Ngurah.

[img] Text
JUDUL TESIS RUS.pdf - Accepted Version

Download (37kB)
[img] Text
KATA PENGANTAR EDIT RUS.pdf - Accepted Version

Download (307kB)
[img] Text
BAB I RUS.pdf - Accepted Version

Download (329kB)
[img] Text
BAB II RUS.pdf - Accepted Version

Download (580kB)
[img] Text
BAB III RUS.pdf - Accepted Version

Download (290kB)
[img] Text
Bab 4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (496kB)
[img] Text
Bab 5.pdf - Accepted Version

Download (90kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA RUS.pdf - Accepted Version

Download (305kB)

Abstract

Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Klungkung yang terbentuk berdasarkan Peraturan Bupati Klungkung Nomor 35 Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas Dan Fungsi Serta Tata Kerja Perangkat Daerah memiliki Tugas pokok menyelenggarakan urusan rumah tangga daerah di bidang Teknologi dan Informasi (TI). Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah (1) untuk mengetahui pengaruh pengawasan terhadap kinerja Pegawai Negeri Sipil pada Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Klungkung, (2) untuk mengetahui pengaruh Motivasi terhadap kinerja Pegawai Negeri Sipil pada Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Klungkung, (3). untuk mengetahui pengaruh Disiplin terhadap kinerja Pegawai Negeri Sipil pada Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Klungkung, (4) Untuk mengetahui Variabel manakah yang lebih dominan berpengaruh terhadap Kinerja Pegawai Negeri Sipil pada Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Klungkung, (5) Untuk mengetahui variabel Pengawasan, Motivasi dan Disiplin secara bersama – sama berpengaruh terhadap Kinerja Pegawai Negeri Sipil pada Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Klungkung. Jenis penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan populasi seluruh pegawai negeri sipil Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Klungkung dijadikan responden yaitu 31 orang. Untuk mengetahui pengaruh pengawasan, motivasi dan disiplin terhadap kinerja pegawai digunakan metode statistik uji regresi linier berganda. Pengolahan data dilakukan dengan menggunakan program SPSS 25.0 For Windows. Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan bahwa pengawasan mempunyai pengaruh yang positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai negeri sipil sebesar 0,384 atau 38,4%. Motivasi mempunyai pengaruh yang positif dan signifikan terdahap kinerja pegawai negeri sipil sebesar 0,365 atau 36,5%. Disiplin mempunyai pengaruh yang positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai negeri sipil sebesar 0,342 atau 34,2 %. Pengawasan, motivasi dan disiplin secara bersama-sama menjelaskan variabel kinerja pegawai negeri sipil sebesar 71,8%, sedangkan sisanya 28,2% dijelaskan oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini atau model penelitian. Model regresi dari penelitian ini adalah sebegai berikut : Y = 9,254 + 0,225 X1 + 0,266 X2 + 0,315 X Persamaan tersebut memberikan gambaran bahwa peningkatan pengawasan, motivasi dan disiplin akan meningkatkan kinerja pegawai negeri sipil.

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: Pengawasan ,Motivasi, Disiplin dan Kinerja
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Pascasarjana > Magister Administrasi Publik
Depositing User: Unnamed user with email pascasarjanaunr@gmail.com
Date Deposited: 27 Nov 2019 05:10
Last Modified: 02 Dec 2019 02:32
URI: http://repo.unr.ac.id/id/eprint/13

Actions (login required)

View Item View Item