I Putu, Adi Wiranata ANALISIS TINGKAT KESEHATAN KEUANGAN PADA KOPERASI SERBA USAHA PENGOSEKAN KAJA UBUD GIANYAR TAHUN 2016 – 2018 DENGAN MENGGUNAKAN METODE CAMEL (CAPITAL ASSET MANAGEMENT EARNING LIQUIDITY). ANALISIS TINGKAT KESEHATAN KEUANGAN PADA KOPERASI SERBA USAHA PENGOSEKAN KAJA UBUD GIANYAR TAHUN 2016 – 2018 DENGAN MENGGUNAKAN METODE CAMEL (CAPITAL ASSET MANAGEMENT EARNING LIQUIDITY).
Text
I Putu Adi Wiranata.pdf - Accepted Version Download (175kB) |
Abstract
Penelitian bertujuan untuk mengetahui tingkat kesehatan keuangan KSU Pengosekan Kaja Ubud, Gianyar jika ditinjau dengan metode CAMEL (Capital, Assets, Management, Earning, Liquidity) Periode 2016-2018. Jenis penelitian ini adalah jenis penelitian kuantitatif dengan melakukan uji analisis terhadap laporan keuangan. Teknik pengumpulan data dengan observasi, wawancara, dan studi dokumentasi. Dalam penelitian ini data yang telah dikumpulkan kemudian dianalisis dengan menggunakan ratio keuangan dengan pedoman pada Perdep KUKM No 06/Per/Dep.6/IV/2016. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat kesehatan KSU Pengosekan Kaja, Ubud, Gianyar dengan menggunakan metode CAMEL periode tahun 2016 sampai dengan 2018 dapat disimpulkan bahwa masingmasing faktor dan komponen CAMEL dapat dikategorikan dalam pengawasan khusus.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | CAMEL (Capital, Assets, Management, Earning, Liquidity) |
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Prodi Manajemen |
Depositing User: | Mr Wayan Meriawan |
Date Deposited: | 09 Jul 2020 04:15 |
Last Modified: | 09 Jul 2020 04:15 |
URI: | http://repo.unr.ac.id/id/eprint/428 |
Actions (login required)
View Item |